Zchiken Bojonegoro salurkan donasi kemanusiaan untuk Palestina dan terkumpul Rp. 1.250.000
14/11/2023 | Penulis: BAZNAS Kabupaten Bojonegoro

BAZNAS Kabupaten Bojonegoro
Pada Senin, 04 Desember 2023, para mustahik penerima bantuan Z-Chicken binaan baznas turut serta berpartisipasi mengumpulkan donasi untuk Palestina.
Hal ini dilakukan sebagai wujud cinta kemanusiaan antar sesama. Dari hasil akumulasi donasi terkumpul 1.250.000. Berapapun yang didapatkan, semoga amal jariyah ini terus mengalir demi kemaslahatan. Pelajaran yang didapat yaitu ketika kita pernah menerima, setidaknya kita juga memiliki impian dan diwujudkan dalam bentuk memberi kepada yang membutuhkan
Berita Lainnya
BAZNAS Bojonegoro Dukung Usaha Kuliner Mustahik Lewat Bantuan Gerobak Siomay
BERITA11/09/2025 | Bagus Novianto
Air Mata Syukur Mustahik Mengiringi Bantuan Kursi Roda dan Santunan dari BAZNAS Bojonegoro
BERITA18/12/2025 | Bagus Novianto
BAZNAS dan KEMENAG Bojonegoro Jalin Kolaborasi Pemberdayaan Ekonomi Umat
BERITA26/09/2025 | Bagus Novianto
BAZNAS Bojonegoro Lakukan Upgrading bersama Ketua dan Waka 2 BAZNAS Provinsi Jatim
BERITA14/07/2025 | Bayu Jaya Noor Arisma
Perkuat Sinergi, Baznas Kabupaten Bojonegoro Dorong UPZ Tingkatkan Kolaborasi
BERITA11/09/2025 | Bagus Novianto
Santri Binaan Baznas Bojonegoro: Dari Mustahik Menuju Generasi Berpendidikan
BERITA11/09/2025 | Bagus Novianto

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
Info Rekening Zakat
